TIPS MENCUKUR RAMBUT DAN BULU YANG BENAR DAN AMAN UNTUK WANITA

Posted by Unknown on Kamis, 18 Januari 2018

Indowoman----Tips Mencukur rambut dan bulu yang benar dan  Aman untuk  Wanita. Hati-hati jika membersihkan bulu rambut yang ada ditubuh kamu, salah dalam melakukannya dapat menyebabkan peradangan dan pembengkakan pada daerah kulit bulu rambut yang biasanya ditandai dengan rasa sakit atau bisul kecil, tidak dianjurkan untuk mencabut bulu rambut, karena hal ini dapat menyebabkan peradangan, akibat dari lubang bekas rambut yang dicabut kemasukan debu dan bakteri. Jadi untuk membersihkan rambut sebaiknya gunakan alat cukur saja untuk pembersihan bulu yang baik dan aman dari penyebab infeksi.   
 
Gambar: blog.helpling.com

Berikut langkah dan cara  Mencukur rambut dan bulu yang Aman Wanita;
  1. Basahi dan Bersihkan seluruh daerah yang akan dicukur dengan air hangat. Perlu diingat bulu itu sifatnya seperti spon yang menyerap air, jadi jika terkena air bulu akan menjadi lembut dan mudah dipotong.
  2. Gunakan poam busa cukur yang baik, (mengandung anti bakteri). Oleskan poam secara merata di daerah rambut bulu yang akan dibersihkan
  3. Cukur menggunakan alat cukur, ada dua jenis alat cukur yang bermata silat ganda dengan bermata silet tunggal, untuk wanita sebaiknya gunakan yang bermata cukur tuggal.
  4. Bersihkan sisa-sisa busa poam dengan cara menyiramnya hingga bersih
  5. Keringkan dengan handuk lembut sisa bersihan tadi.
  6. Terakhir olesi dengan pelembab atau hand body lotion untuk menghilangkan dan menutup bekas-bekas ruam atau kesalahan cukur, juga mengurangi rasa pedih kalau ada luka-luka kecil akibat cukur yang tidak terlihat mata.
Demikian cara dan tips Mencukur rambut dan bulu yang Aman untuk kita para wanita, semoga bermanfaat, Th4nks  ya..udah dishare.!!

Previous
« Prev Post

Related Posts

Januari 18, 2018

0 komentar:

Posting Komentar